
El Derbi Madrileno tersaji di turnamen pramusim International Champions Cup tahun ini, Dua tim ibukota Madrid saling adu kualitas dalam laga pramusim musim ini. Laga Real Madrid melawan Atletico Madrid dilangsungkan di MetLife Stadium.Sabtu,(27/7/2019). Laga yang bertakjud ujicoba ini tetap menghadirkan pertarungan alot dan sengit ata kedua tim serta gengsi tinggi atas rivalitas kedua klub. Di musim kompetisi baru kali ini kedua nya juga melakukan banyak perombakan di skuat nya semakin membuat supoter kedua klub sangat menantikan laga ini.
KONDISI KEDUA TIM
Real Madrid sudah menjalani dua laga di International Champions Cup setelah menelan kekalahan pertama nya atas Bayern Munchen, Skuat asuhan Zidane menang atas Arsenal melalui adu pinalty di laga kedua kemaren. Jalan nya laga berlangsung cukup panas dan Real Madrid sudah mendapat kartu merah di menit 9 kala bek Nacho harus mengantongi dua kartu kuning hanya dalam jangka waktu 4 menit serta mendapat hukuman pinalty atas insiden tersebut yang di eksekusi sempurna oleh Alexander Lacazette, kehilangan satu pemain permainan Real Madrid mendapat tekanan dari para pemain Arsenal dan kembali kebobolan oleh pemain depan Arsenal lain nya Aubameyang. Ketinggalan 2 gol tidak para pemain tetap berusaha memberi tekanan bagi Arsenal dan mengakibatkan Bek Arsenal Papasthopoulos harus menerima kartu merah sebelum laga babak usai. Memasuki babak kedua Zidane melakukan beberapa pengantian pemain termasuk memasukan Gareth Bale pemain yang sedang mengalami masalah dengan klub juga pelatih Zidane. Dan kehadiran Bale mampu menghidupkan serangan Real Madrid akhir mampu memperkecil kedudukan oleh gol yang di cetak oleh Gareth Bale, puncak nya pada menit 59 Marco Asensio mampu membawa tim nya menyamakan kedudukan dan bertahan hingga waktu normal usai dan di lanjut kan melalui adu pinalti yang di menangkan tim nya dengan skor 3 – 2.
Menghadapi laga terakhir nya di International Champions Cup melawan tim sekota nya Atletico Madrid, Meski tim nya masih belum berada dalam permainan terbaik nya Zidane tetap sangat antusias menyambut laga Derby ini. Atmosfer di laga ini bakal tidak berbeda jauh dengan laga di kompetisi sesungguh nya. Rotasi pemain tetap menjadi sebuah keharusan bagi Zidane untuk terus mengasah permaian tim agar siap menghadapi persaingan di musim 2019/2020.
Atletico Madrid di laga pertama melawan wakil Meksiko Guadalajara cukup bersusah payah dalam laga tersebut. Pasukan Diego Simeone tidak mampu mencetak gol di waktu normal dan berkesudahan skor 0 – 0. Dua pemain di masing-masing kubu mendapat kartu merah Marcos Llronte pada menit 24 dan pemain Guadalajara Carlos Villanueva di menit 61. Atletico Madrid mampu keluar sebagai pemenang melalui babak adu pinlaty (4 – 5). Beberapa pemain baru yang sudah turun di laga tersebut seperti Mario Hermoso, Kierran Trippier dan Hecto Herrera dan kemungkinan besar bakal bermain sejak awal laga melawan rival sekota nya Real Madrid di laga kedua akhir pekan ini. Diego Simeone yang masih mencari bentuk permainan terbaik yang di ingin kan oleh tim setelah di tinggal superstar klub nya Antonio Griezmann, Atletico Madrid tetap yakin dengan skuat mereka di musim ini bakal bisa bersaing dengan Barcelona dan Real Madrid dalam perebutan gelar juara La Liga Santander 2019/2020.
Prediksi Ball Possession Real Madrid (51%) – Atletico Madrid (49%)
Persentanse kemenangan Real Madrid (37%) Draw (29%) Atletico Madrid (34%)
Lima Pertemuan Terakhir Kedua Tim
09-02-2019 Atletico Madrid 1 – 3 Real Madrid
29-09-2018 Real Madrid 0 – 0 Atletico Madrid
15-08-2018 Real Madrid 2 – 4 Atletico Madrid
08-04-2019 Real Madrid 1 – 1 Atletico Madrid
18-11-2017 Atletico Madrid 0 – 0 Real Madrid
Prediksi Line Up Real Madrid
4-3-3
Courtois
Carvajal – Ramos – Varane – Mendy
Modric – Kross – Isco
Vinicius – Jovic – Hazard
Prediksi Line Up Atletico Madrid
4-4-2
Oblak
Lodi – Hermoso – Savic – Trippier
Lemar – Saul – Herrera – Correa
Costa – Morata
Prediksi Skor
Real Madrid 2 – 1 Atletico Madrid
Leave a Reply Batalkan balasan