Dua tim yang sama belum meraih kemenangan di dua laga terakhir mereka bakal menjadikan laga matchday 3 Shopee liga 1 pekan ini berlangsung dengan permainan terbuka serta menyerang dari kedua tim tersebut. Laga Bhayangkara melawan Barito Putera yang akan di main kan di stadion Patriot markas Bhayangkara. Barito Putera yang kali akan bertandang akan ngotot untuk meraih poin penuh meski bermain di markas lawan nya, sementara Bhayangkara yang di bermain kandang pertama di musim ini tentu akan menjadi laga ini sebagai kebangkitan untuk tim nya setelah hasil buruk di dua laga awal mereka. Pelatih Alfredo Vera atau Jacksen F Tiago yang akan berhasil menghadirkan kemenangan pertama bagi tim nya di musim 2019 ini.
Kondisi Skuat Kedua Tim
Bhayangkara yang merupakan tim indonesia yang di miliki Polri memiliki julukan The Guardian di musim ini banyak di tinggal oleh pemain berkualitas nya saat menajdi juara liga 1 musim 2017 dan mengandalkan pemain baru yang belum terlalu padu di dua laga terakhir mereka. kekalahan dari bali United di pekan lalu hanya membuat tim nya meraih 1 poin dan berada di peringkat 14, bermain di kandang pekan ini melawan Barito Putera menjadi kesempatan bagi Bhayangkara untuk bisa meraih tiga poin pertama nya musim ini. Kehilangan Alsan Sanda yang terkena kartu merah di laga melawan Bali United membuat pelatih Alfredo Vera untuk segera mencari solusi untuk mengantikan pemain yang di dua laga sebelum nya bermain cukup impresif. Kemenangan di laga ini menajdi harga mati bagi Bhayangkara agak tidak makin terpuruk ke papan bawah.
Barito Putera yang memiliki hasil yang sama dengan tuan rumah di pekan lalu di kandang nya di kalahkan oleh tim kuat Madura United dengan skpr 1 – 0. Laskar Antasri yang kali ini bermain di Stadion Patriot bakal berusaha semaksimal mungkin untuk meraih poin penuh atau minimal tidak kehilangan poin di laga ini, melihat komposisi pemain yang di miliki oleh Barito Putera sangat memungkinkan bagi skuad Jaksen F Tiago untuk meraih kemenangan di meski bermain tandang. apalagi Bhayangkara di musim ini tidak sekuat di musim sebelum nya lain dengan Barito Putera di musim ini termasuk memiliki pemain yang berkualitas tinggi dengan Evan Dimas menjadi jendral lapangan tengah serta masih di perkuat pemain tangguh Rizky Pora. Bila bermain dengan konsentrasi penuh bukan hal yang mustahil Barito Putera bisa membawa pulang tiga poin dari markas Bhayangkara Stadion Patriot.
Lima Laga Terakhir Bhayangkara
21-05-2019 Bali United 1 – 0 Bhayangkara
16-05-2019 Borneo 1 – 1 Bhayangkara
03-05-2019 PSM 2 – 0 Bhayangkara
27-04-2019 Bhayangkara 4 – 2 PSM
30-03-2019 Bhayangkara 0 – 4 Arema
Lima Laga Terakhir Barito Putera
24-05-2019 Barito Putera 0 – 1 Bali United
20-05-2019 Barito Putera 1 – 1 Persija
13-03-2019 Barito Putera 1 – 1 Persela
09-03-2019 Barito Putera 3 – 1 Persita
04-03-2019 Arema 3 – 2 Barito Putera
Prediksi Ball Possession Bhayangkara (50%) – Barito Putera (50%)
Perkiraan Line Up Bhayangkara
12 A.S.Raharjo
2 P.Gede – 34 A.Salles – 5 Rochman – 27 Ardhiyasa
89 Yoo Joon – 87 F.B.Junior – 8 Hargianto
70 Sulistyawan – 9 Fergonzi – 23 W.S.Seto
Perkiraan Line Barito Putera
16 M.Riyandi
28 A.Ibo – 3 Artur – 47 Monim – 5 R.Beroperay
4 L.R.R.Silva – 17 Sitanggang
26 R.Pora – 6 E.Dimas – 8 Womsiwor
10 R.Silva
Prediksi Skor
Bhayangkara 1 – 2 Barito Putera
Leave a Reply Batalkan balasan